
Dalam rangka meningkatkan sinergitas TNI – POLRI, Kapolresta Mojokerto Bersinergi dengan Dandim 0815 Mojokerto melaksanakan 16 program prioritas Kapolri melalui Pemantapan Dukungan Polri dalam penanganan covid-19. Bersama rombongan pejabat utamanya..